OKEGUYS
  • Tutorial
    • Adobe
    • SEO
    • Social Media
    • Google Tools
    • Web Development
    • Design
    • Video
    • Audio
    • Microsoft Office
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
    • Wiki
  • Download
    • Download Apps
    • Download Games
  • Games
  • Anime
  • News
OKEGUYS
  • Tutorial
    • Adobe
    • SEO
    • Social Media
    • Google Tools
    • Web Development
    • Design
    • Video
    • Audio
    • Microsoft Office
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
    • Wiki
  • Download
    • Download Apps
    • Download Games
  • Games
  • Anime
  • News
OKEGUYS
Home Intermezzo Recommendation

5 Smartphone 5G Termurah di Tahun 2021

Smartphone-smartphone 5G ini jadi yang termurah lho!

Vanvand by Vanvand
14 Oktober 2021 - 4:08 PM
in Recommendation
814 43
Rekomendasi Smartphone 5G Termurah

OKEGUYS – 5 smartphone 5G termurah yang akan Tim OKEGUYS berikan kali ini spesial lho! Gak cuma murah tapi dengan kualitas yang baik juga tentunya.

Jika kita berbicara tentang teknologi, memang gak ada habisnya ya Guys. Apalagi saat ini ponsel yang memiliki jaringan 4G masih menjadi jaringan yang populer digunakan.

Meski begitu, berbagai merk smartphone pun sekarang berlomba-lomba menciptakan ponsel yang sudah mendukung jaringan 5G.

Dan peminatnya pun ternyata banyak banget Guys! Maka dari itu OKEGUYS akan memberikan rekomendasi smartphone yang sudah support jaringan 5G.

5 Smartphone 5G Termurah

1. Realme Narzo 30 Pro

Rekomendasi Smartphone 5G Termurah
photo: realme

Realme Narzo 30 Pro saat ini adalah smartphone 5G paling murah yang bisa kamu beli. Dilengkapi dengan chipset Dimensity 800U, RAM 6GB, dan penyimpanan 64GB. Pada bagian belakang, kamu akan mendapatkan tiga kamera belakang dengan sensor utama 48MP, lensa sudut ultra wide 8MP, dan lensa makro 2MP.

Sedangkan untuk kamera depan atau selfie 16MP. Smartphone ini hadir dengan panel LCD FHD + IPS 6,5 inci, yang menggunakan kapasitas baterai 5.000mAh yang bisa kamu isi dengan charger 30W.

Spesifikasi Narzo 30 Pro

SpesifikasiRealme Narzo 30 Pro
LayarIPS LCD, 90Hz, 480 nits (typ)
6.5 inches, 102.0 cm2 (~83.9% screen-to-body ratio)
Corning Gorilla Glass
Sistem OperasiAndroid 11, Realme UI
Memori64GB 6GB RAM, 128GB 8GB RAM
microSDXC
Kamera Depan16 MP, f/2.1, 26mm (wide), 1/3.09", 1.0µm
Kamera Belakang48 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2.0", 0.8µm, PDAF
8 MP, f/2.3, 119˚ (ultrawide), 1/4.0", 1.12µm
2 MP, f/2.4, (macro)
2 MP, f/2.4, (depth)
4K@30fps, 1080p@30/60fps, gyro-EIS
BateraiLi-Po 4880 mAh, non-removable
Fast charging 65W
Fitur LainWLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 5.1, A2DP, LE, aptX HD
GPS Yes, with A-GPS, GLONASS
NFC No
Radio No
USB USB Type-C 2.0, USB On-The-Go

Harga Narzo 30 Pro

  • Rp 3.300.000

Kelebihan:

  • Build Quality Oke, Bodi Tidak Mudah Kotor
  • Performa Bertenaga
  • Kamera Lumayan dan Ada Super Nightscape

Kekurangan

  • Bongsor dan Agak Berat
  • Layar Agak Kurang Dibanding Pesaing
  • Waktu Charging Lama

2. Realme X7

Smartphone 5G Termurah
photo: realme

Smartphone ini masuk ke daftar karena memang harganya patut kamu pertimbangkan. Tidak hanya menawarkan konektivitas 5G melalui SoC MediaTek Dimensity 800U, tetapi juga layar AMOLED 6,4 inci; keduanya langka pada segmen ini.

Rangkaian quad-kameranya juga cukup mengesankan, dengan sensor utama 64MP, lensa ultra wide 8MP, lensa makro 2MP, dan sensor kedalaman 2MP. Kamera selfie 32MP-nya juga cukup mumpuni.

Opsi memori dan penyimpanan maksimal 8GB dan 128GB. Sayangnya, tidak ada penyimpanan yang bisa kamu upgrade. Untuk kapasistas baterai yang akan kamu dapatkan sebesar 4.300mAh-nya bisa kamu isi dengan daya maksimal 65W.

Spesifikasi Realme X7

Spesifikasi Realme X7 Pro
Bodi
Ukuran160.8 x 75.1 x 8.5 mm (6.33 x 2.96 x 0.33 in)
Berat184 g (6.49 oz)
LAYAR
Tipe:Super AMOLED, 120Hz
Ukuran: 6.55 inches, 103.6 cm2 (~85.8% screen-to-body ratio)
Resolusi:1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~402 ppi density)
Perlindungan:Corning Gorilla Glass 5
PLATFORM
OS:Android 10, Realme UI
Chipset: Mediatek Dimensity 1000+ (7nm)
CPU:Octa-core (4x2.6 GHz Cortex-A77 & 4x2.0 GHz Cortex-A55)
GPU:Mali-G77 MC9
KAMERA
KAMERA UTAMAQuad: 64 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.72", 0.8µm, PDAF

8 MP, f/2.3, 119˚, 16mm (ultrawide), 1/4.0", 1.12µm

2 MP, f/2.4, (macro)

2 MP, f/2.4, (depth)

Fitur: LED flash, HDR, panorama

Video: 4K@30/60fps, 1080p@30/60/120fps, gyro-EIS
KAMERA DEPANSingle: 32 MP, f/2.5, 26mm (wide), 1/2.8", 0.8µm

Fitur: HDR

Video: 1080p@30/120fps, gyro-EIS
PENYIMPANAN
Card Slot:No
Internal:128GB, 256GB
RAM:6GB, 8GB
BATERAI
Tipe:Li-Po 4500 mAh, non-removable
Sistem Pengisian:Fast charging 65W, 100% in 35 min (advertised)
JARINGAN
Teknologi:GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G
SIM CardDual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
LAINNYA
Varian WarnaDark Blue, White, Rainbow
LAUNCH
Diumumkan:2020, September 01
StatusAvailable. Released 2020, September 15

Harga Realme X7

  • Rp 4.000.000

Kelebihan:

  • Prosesor Mediatek Dimensity 1000+
  • Lima Kamera Terpadu
  • Pengisian Cepat 65W

Kekurangan:

  • Masih menggunakan bahan plastik
  • Kapasitas baterai kecil

3. Huawei Nova 7

Smartphone 5G Termurah
photo: Huawei

Salah satu HP Huawei termurah yang menggunakan jaringan 5G adalah Huawei nova 7. Perangkat ini hadir di Indonesia sejak Juli 2020.

Modem 5G ini sendiri tersemat di dalam chipset Kirin 985 5G yang juga berguna untuk menghasilkan performa yang baik saat HP dioperasikan. Dan tentunya, koneksi 5G yang dimilikinya sudah mendukung jaringan tersebut.

Berada pada segmen harga flagship killer, Huawei nova 7 ini sudah menghadirkan desain bodi belakang yang terlihat sangat premium.

Bahkan layarnya pun sudah berpanelkan OLED sehingga sensor sidik jari pun sudah merupakan in-display fingerprint.

Spesifkasi Huawei Nova 7

Spesifkasi Huawei Nova 7:
Layar OLED 6,53 inci, 1080 x 2400 pixels
ChipsetKirin 985 5G (7 nm)
GPUMali-G77 (8-core)
RAM8 GB
BateraiNon-removable Li-Po 4000 mAh
Kamera Belakang 64 MP + 8 MP + 8 MP + 2 MP

Harga Huawei Nova 7

  • Rp 5.300.000

Kelebihan:

  • Layar OLED Full HD+ yang Memukau
  • Chipset Sungguh Bertenaga
  • Kapasitas Internal dan RAM yang Luas

Kekurangan:

  • Tanpa Google Mobile Services
  • Hilangnya 3.5mm Jack Audio Port
  • Hanya Memiliki kecepatan refresh 60 Hz

4. Xiaomi Mi 10T

Smartphone 5G Termurah
photo: Xiaomi

Smartphon ini pada dasarnya adalah varian dari Redmi Note 10 Pro 5G yang diluncurkan di Cina tahun lalu. Muncul dengan lembar spesifikasi yang mengesankan, seperti chipset Qualcomm Snapdragon 865, RAM 8GB, dan penyimpanan 128GB.

Ini adalah salah satu ponsel mid-range pertama yang memiliki fitur kamera belakang 108MP, yang disertai dengan 8MP lensa sudut ultra wide, 2MP lensa Makro, dan sensor kedalaman 2MP lainnya.

Layar IPS LCD 6,67 inci memiliki kecepatan refresh 120Hz dan menggunakan daya dari baterai 5.000mAh yang kamu isi dengan daya maksimal 33W.

Spesifikasi Xiaomi Mi 10T

Spesifikasi Xiaomi Mi 10T Lite
LAYAR
Tipe:IPS LCD, 120Hz, HDR10, 450 nits (typ)
Ukuran: 6.67 inches, 107.4 cm2 (~84.6% screen-to-body ratio)
Resolusi:1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~395 ppi density)
Perlindungan:Corning Gorilla Glass 5
PLATFORM
OS:Android 10, MIUI 12
Chipset: Qualcomm SM7225 Snapdragon 750 5G (8 nm)
CPU:Octa-core (2x2.2 GHz Kryo 570 & 6x1.8 GHz Kryo 570)
GPU:Adreno 619
KAMERA
KAMERA UTAMAQuad: 64 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.73", 0.8µm, PDAF

8 MP, f/2.2, 120˚ (ultrawide), 1/4.0", 1.12µm

2 MP, f/2.4, (macro)

2 MP, f/2.4, (depth)

Fitur: Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama

Video: 4K@30fps, 1080p@30/60/120/240fps, 720p@960fps; gyro-EIS
KAMERA DEPANSingle: 16 MP, f/2.5, 25mm (wide), 1/3.06" 1.0µm

Fitur: HDR

Video: 1080p@30fps, 720p@120fps
PENYIMPANAN
Card Slot:microSDXC (dedicated slot)
Internal:64GB, 128GB
RAM:6GB
BATERAI
Tipe:Li-Po 4820 mAh, non-removable
Sistem Pengisian:Fast charging 33W
JARINGAN
Teknologi:GSM / HSPA / LTE / 5G
SIM CardDual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
LAINNYA
Varian WarnaAtlantic Blue, Pearl Gray, Rose Gold Beach
LAUNCH
Diumumkan:2020, September 30
StatusAvailable. Released 2020, October 13

Harga Xiaomi Mi 10T

  • Rp 5.900.000

Kelebihan:

  • Layar Punya Refresh Rate 144 Hz
  • Memakai Snapdragon 865
  • Baterai Lebih Besar

Kekurangan:

  • Tanpa Slot MicroSD
  • Layar Bukan Super AMOLED
  • Tanpa Wireless Charging

5. Oppo Reno5 5G

Rekomendasi Smartphone 5G Termurah
photo: Gizmochina

Selain terus hadirkan smartphone dengan desain trendi, teknologi kamera canggih serta pengecasan yang instan, OPPO Indonesia nampaknya juga fokus untuk hadirkan teknologi jaringan 5G di 2021.

Kalau pada tahun sebelumnya hanya ada pada lini flagship, kini konsumen kelas menengah bisa menikmatinya lewat OPPO Reno5 5G.

Spesifikasi Oppo Reno5 5G

Spesifikasi Oppo Reno5 5G
Bodi
Ukuran159.1 x 73.4 x 7.9 mm (6.26 x 2.89 x 0.31 in)
Berat172 g (6.07 oz)
BuildGlass front (Gorilla Glass 6), glass back (Gorilla Glass 6), aluminum frame
LAYAR
Tipe:AMOLED, 430 nits (typ)
Ukuran: 6.43 inches, 99.8 cm2 (~85.5% screen-to-body ratio)
Resolusi:1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~409 ppi density)
Perlindungan:Corning Gorilla Glass 6
PLATFORM
OS:Android 11, ColorOS
Chipset: -
CPU:-
GPU:-
KAMERA
KAMERA UTAMAQuad: 64 MP, f/1.8, (wide), 1/1.72", 0.8µm, PDAF

8 MP, f/2.2, 119˚ (ultrawide), 1/4.0", 1.12µm

2 MP, f/2.4, (macro)

2 MP, f/2.4, (depth)

Fitur: LED flash, HDR, panorama

Video: 4K@30fps, 1080p@30/60/120fps; gyro-EIS, HDR
KAMERA DEPANSingle: 32 MP, f/2.0, 26mm (wide), 1/2.8", 0.8µm

Fitur: HDR

Video: 1080p@30fps, gyro-EIS
PENYIMPANAN
Card Slot:No
Internal:128GB, 256GB
RAM:8GB
BATERAI
Tipe:Li-Po 4300 mAh, non-removable
Sistem Pengisian:Fast charging 65W

SuperVOOC 2.0
JARINGAN
Teknologi:GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G
SIM CardDual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
LAINNYA
Varian WarnaBlue; other colours
LAUNCH
Diumumkan:Belum diumumkan
StatusDikabarkan

Harga Oppo Reno5 5G

  • Rp. 6.500.000

Kelebihan:

  • Chipset Powerful
  • Desain Bodi Ramping dan Bobot Enteng
  • Panel OLED dan 90 Hz Refresh Rate

Kekurangan:

  • Tanpa Slot Memori Eksternal
  • Pengurangan Resolusi Kamera Depan
  • Hanya Pakai Single Speaker

Baca Juga: Hubungan Sehat Dengan Teknologi Saat Pandemi di Bulan Ramadan Ini

Nah, itu dia Guys 5 rekomendasi smartphone yang sudah mengusung jaringan 5G. Gimana? Tertarik untuk membeli salah satu smartphone rekomendasi dari OKEGUYS?

Oh iya, Kamu harus tetap sesuaikan dengan budget dan kebutuhan kamu ya Guys sebelum membelinya.


Artikel Menarik Lainnya:

  • Hp OPPO Murah 1 Jutaan dengan Kualitas yang Gak Murahan nih Guys!
  • Hp Vivo Murah Juli 2021, Cek Dulu Nih Guys!
  • 5+ Hp Xiaomi Murah Juli 2021, Sikat Guys!
  • HP Samsung Termurah di Tahun 2021 (Juli)
  • HP Android Murah Terbaik di Tahun 2021
Share1062Tweet664Send
Vanvand

Vanvand

Content Writer at OKEGUYS. A GoodGuys, Gadget and Tech Enthusiast.

Next Post
Realme Dibawah 2 Juta

5 Smartphone realme di Bawah 2 Juta

spoiler black clover 309

Spoiler Black Clover Chapter 309

Discussion about this post

OKEGUYS.

Misi untuk membantu semua orang mengasah keahlian digital dengan beragam serial tutorial. Mendukung semua orang untuk dapat berkarya di ranah digital.

Part Of  Limapagi Network :

Limapagi Network Limapagi  Limapagi Network OKEGUYS  Limapagi Network OKEMOM

  • About Us
  • Contact
  • Pakaicara
  • Privacy Policy
  • JalanPintar
  • Cyber Coverage Guidelines
  • Login
No Result
View All Result
  • Tutorial
    • Adobe
    • SEO
    • Social Media
    • Google Tools
    • Web Development
    • Design
    • Video
    • Audio
    • Microsoft Office
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
    • Wiki
  • Download
    • Download Apps
    • Download Games
  • Games
  • Anime
  • News

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In